Ditekuk Liverpool, Conte Sayangkan Absennya Terry
Editor Bolanet | 17 September 2016 10:11
Gol-gol Liverpool dicetak oleh Dejan Lovren menit 17 dan Jordan Henderson menit 36. Chelsea cuma bisa menipiskan selisih skor lewat gol Diego Costa di menit 61.
Absennya Terry akibat cedera berdampak besar terhadap organisasi lini pertahanan Chelsea. Itulah penilaian Conte.
Saya rasa kami kehilangan organisasi permainan (dari Terry) dalam beberapa situasi tertentu: tendangan bebas, lemparan ke dalam. Kami kurang perhatian, kata Conte seperti dikutip Four Four Two.
Jujur saja, di babak pertama saya rasa kami memberi mereka dua gol. Yang pertama setelah tendangan bebas yang mereka ambil dengan cepat. Yang kedua setelah lemparan ke dalam, di mana Henderson menerima bola dengan bebas dan menembak dari jarak jauh. Gol yang hebat.
Kebobolan dua gol dengan cara seperti ini jadi sangat sulit, karena Liverpool adalah lawan yang hebat. Ini pertandingan berat dan kami seharusnya fokus setiap saat, setiap menit, setiap detik, karena detail-detail kecil seperti itu mampu menjadi pembeda, imbuhnya.
Ini adalah kekalahan pertama Conte sebagai manajer Chelsea. Ini juga kekalahan liga di kandang sendiri yang pertama bagi Conte sejak Januari 2013 (Juventus vs Sampdoria). [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Firmino Tak Sabar Bersua Sang Amigo, Diego Costa
Liga Inggris 16 September 2016, 22:04 -
Jelang Lawan Liverpool, Kiss Doakan Chelsea Sukses
Bolatainment 16 September 2016, 22:02 -
Matip Tak Gentar Hadapi Big Match Kontra Chelsea
Liga Inggris 16 September 2016, 21:38 -
Liga Inggris 16 September 2016, 20:56
-
Klopp: Tak Mungkin Matip Jaga Costa Sendirian
Liga Inggris 16 September 2016, 20:35
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39