Ditahan MU, Henderson Sebut Liverpool Kurang Beruntung
Dimas Ardi Prasetya | 16 Januari 2017 17:15
Bola.net - - Kapten , Jordan Henderson, menyebut timnya tak dinaungi keberuntungan saat ditahan imbang oleh Manchester United, Minggu .
Liverpool bertandang ke Old Trafford di matchday 21 Premier League. Mereka bermain dengan pressing tinggi dan akhirnya bisa unggul terlebih dahulu melalui penalti James Milner pada menit ke-27.
Namun mereka gagal membendung serangan tuan rumah sampai akhir. Di menit ke 84 gawang Simon Mignolet dijebol oleh tandukan Zlatan Ibrahimovic dari dalam kotak penalti.
Menurut Henderson, Liverpool mestinya bisa menang namun mereka sedang tak beruntung saja. Meski demikian, ia cukup senang dengan raihan satu poin tersebut.
Kami tidak beruntung untuk tidak pulang dengan 3 poin! Saya rasa para pemain sudah memberikan segalanya tapi kami mengambil satu poin ini dan bergerak maju! Terima kasih untuk semua dukungannya! Demikian caption Henderson dalam akun Instagramnya.
Selain itu, tak lama kemudian Henderson juga memberikan pujian kepada bek muda Liverpool, Trent Alexander-Arnold. Bek berusia 18 tahun tersebut mendapatkan kesempatan dimainkan oleh Jurgen Klopp di laga tersebut karena Nathaniel Clyne cedera.
Selamat @trentarnold98 atas debutnya bermain penuh di Premier League!! Sungguh performa yang luar biasa!!
Hasil imbang tersebut membuat Liverpool kini tak pernah menang dalam empat laga beruntun di tahun 2017 ini. Mereka sebelumnya ditahan imbang Sunderland di pentas EPL dan Plymouth di FA Cup serta ditumbangkan oleh Southampton di EFL Cup.(insta/dim)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milner Optimis Liverpool Bisa Hajar MU
Liga Inggris 15 Januari 2017, 22:14 -
Robson: Fans Bisa Pengaruhi Wasit di Laga Lawan Liverpool
Liga Inggris 15 Januari 2017, 21:55 -
Mourinho: Kebangkitan Pogba Sama dengan Lampard
Liga Inggris 15 Januari 2017, 21:00 -
Herrera: MU Jelas Sudah Melampaui Liverpool
Liga Inggris 15 Januari 2017, 19:40 -
Herrera: Pogba Bisa Tentukan Pertandingan dalam Sedetik
Liga Inggris 15 Januari 2017, 19:26
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39