Disebut Membosankan, Mourinho Balas Telak Suporter Arsenal
Editor Bolanet | 27 April 2015 04:02
Pada laga yang digelar di Emirates Stadium itu, suporter The Gunners memang meneriakkan cemooh 'boring, boring Chelsea' merujuk pada penampilan Eden Hazard dkk.
Usai pertandingan, Mourinho pun akhirnya memberikan 'balasan' atas cemoohan itu. Dikatakannya, arti membosankan yang sesungguhnya adalah menunggu mendapatkan gelar setelah satu dekade.
Anda tahu, membosankan itu saya pikir adalah 10 tahun tanpa gelar, itu sangat membosankan, jawab Mourinho.
Anda mendukung klub yang sedang menunggu, menunggu dan menunggu lama tanpa gelar Premier League. Jadi itu sangat membosankan. Kami memiliki pengalaman yang sangat baik. Tim 'membosankan' merupakan tim dengan catatan mencetak gol tertinggi setelah Manchester City dan tim dengan selisih gol terbaik. Jadi mungkin suporter Arsenal tak memberi nyanyian 'membosankan' untuk kami, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan: Arsenal 0 - 0 Chelsea
Liga Inggris 26 April 2015, 23:59 -
Real Madrid Tertarik Datangkan John Obi Mikel?
Liga Inggris 26 April 2015, 23:38 -
Arsenal dan Chelsea Sama Kuat di Babak Pertama
Liga Inggris 26 April 2015, 22:51 -
Inilah Susunan Pemain Arsenal vs Chelsea
Liga Inggris 26 April 2015, 21:13 -
Hazard Impikan Juara Liga Champions Bersama Chelsea
Liga Champions 26 April 2015, 20:46
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39