Dilirik United, Barca Pasang Bandrol Alexis
Editor Bolanet | 16 November 2013 16:16
Sempat tersisih di Camp Nou, Alexis kembali moncer dengan mencetak tujuh gol dalam sembilan penampilan sejauh ini. Meski demikian Tuttomercatoweb meyakini Barca masih membuka pintu penjualan dengan memasanginya bandrol 26 juta euro.
Sport mengklaim jika manajer Setan Merah, David Moyes mengintai penampilan pemain 24 tahun itu saat membela Chile menghadapi Inggris di Wembley, Sabtu (17/11) dini hari. Dan setelah menyaksikan Alexis mempermalukan The Three Lions, ia pun dipercaya siap meluncurkan tawaran Januari mendatang.
Moyes memang dilaporkan tengah mengais nama winger di bursa transfer nanti setelah ia tak puas dengan kontribusi Antonio Valencia, Ashley Young dan . Alexis dianggapnya bisa jadi solusi, apalagi mereka diyakini punya dana belanja lumayan besar yang nyaris tak terpakai musim panas kemarin.
Meski demikian, United pantas waspada karena tak sedikit klub yang juga mengincar jasa Alexis. Tak kurang dari Paris Saint-Germain dan Inter Milan diyakini siap menjadi saingan sang juara Premier League memikat eks winger itu.[initial]
Menu Hangat dari Dapur Gosip Transfer
- United Mau Beli Duo Madrid Dalam Satu Paket
- Mengais CR7 Baru, United Intai Winger Belia Sporting
- United Ladeni Juve Berebut Griezmann
- Seriusi Perburuan Xabi Alonso, United Salip Chelsea
- Chelsea Makin Kepincut Imbula
- Terancam Dibuang, Mancini Siap Selamatkan Young
- Tottenham dan Newcastle Bersaing Tampung Vucinic
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pique Mau Barca Balas Kekalahan Dari Bayern
Liga Champions 15 November 2013, 22:54 -
Iniesta Belum Ingin Pergi Dari Barca
Liga Champions 15 November 2013, 19:04 -
EDITORIAL: Berkuasa Dengan 4-3-3
Editorial 15 November 2013, 16:57 -
Komparasi Komplit Ronaldo vs Messi, Siapa Terbaik?
Editorial 15 November 2013, 15:40 -
Ditanya Soal Gabung Barca, De Gea Hanya Tersenyum
Liga Spanyol 15 November 2013, 14:50
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39