Dilepas Tottenham, Adebayor Tak Punya Klub
Editor Bolanet | 13 September 2015 20:38
Sebelum terjadi pemutusan kontrak, Tottenham memang sudah berupaya 'mengusir' Adebayor dari White Hart Line. Selain masuk daftar jual, Adebayor juga tidak mendapatkan nomor punggung dalam daftar pemain.
Namun, hingga bursa transfer berakhir, tidak ada satupun klub yang bersedia menampung eks Arsenal ini.
Pemutusan kontrak Adebayor diumumkan secara langsung oleh Tottenham lewat situs resmi mereka. Kami mendoakan Emmanuel baik-baik saja di masa depan, ujar The Lily White.
Kini, kabarnya Aston Villa berminat untuk memakai jasa penyerang yang dibeli Tottenham dari Manchester City pada tahun 2012 silam. [initial]
Baca Juga:
- Mengharukan, Inilah Surat Jose Mourinho untuk Steven Gerrard
- Sudah Cetak Gol, Waktunya Martial Belajar Bahasa Inggris
- Rodgers Salah Mainkan Ings dan Firmino
- Usai dibekuk Everton, Matic Ungkap Suasana Ruang Ganti Chelsea
- Daley Blind: Kami Berlatih Untuk Gol Itu
- Wenger: Walcott Cetak Gol Layaknya Seorang Striker
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Son Bisa Bermain Sebagai Striker
Liga Inggris 12 September 2015, 09:37 -
Gerrard Sebut PSG, Monaco, Spurs dan Moyes Incar Dirinya
Liga Inggris 12 September 2015, 02:43 -
'Son Akan Raih Sukses di Tottenham'
Liga Inggris 11 September 2015, 15:28 -
Son Heung-Min Sempat Tampik Tawaran Liverpool dan City
Liga Inggris 11 September 2015, 09:35 -
Gara-gara Arsenal, Son Heung-Min Gagal Beli Mobil Warna Merah
Bolatainment 11 September 2015, 04:24
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39