Dilepas Madrid, Tottenham Jadi Pelabuhan Illaramendi
Editor Bolanet | 21 Agustus 2015 12:23
Illarramendi bergabung dengan Madrid di musim panas lalu, namun ia jarang dimainkan oleh Carlo Ancelotti. Hal yang sama kembali terulang meski klub telah mendatangkan Rafael Benitez dan sepertinya pemain berusia 25 tahun akan pergi dari klub di bursa transfer musim panas ini.
Ada kemungkinan bahwa Madrid akan membiarkan Illarramendi pergi sebagai pemain pinjaman selama satu musim.
Tottenham sendiri bakal harus bersaing dengan Arsenal dan Liverpool untuk mendapatkan Illarramendi. Belakangan, klub juara Serie A - Juventus, juga disebut tertarik mendapatkan jasa mantan penggawa Real Sociedad tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
David Alaba Cueki Tawaran Real Madrid
Liga Eropa Lain 20 Agustus 2015, 23:47 -
Soal Free Kick, Ronaldo Jadi Panutan Depay
Liga Inggris 20 Agustus 2015, 23:31 -
Van Duren: Depay Mirip Dengan Ronaldo
Liga Inggris 20 Agustus 2015, 22:20 -
Dekati Madrid, Juve Coba Tarik Illarramendi
Liga Italia 20 Agustus 2015, 21:10 -
'Arsenal Sudah Kirimkan Tawaran 48 Juta Pound Demi Benzema'
Liga Inggris 20 Agustus 2015, 15:10
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39