Diincar MU, Fabregas Nantikan Kontrak Baru di Chelsea
Serafin Unus Pasi | 4 November 2017 19:30
Bola.net - - Gelandang Chelsea, Cesc Fabregas angkat suara mengenai rumor ketertarikan Manchester United. Fabregas menyatakan bahwa ia tidak tertarik pindah ke MU karena ia ingin memperpanjang kontraknya bersama Chelsea.
Fabregas sendiri memang sering digosipkan akan bergabung ke MU sepanjang karirnya. Gosip yang paling santer terjadi di tahun 2014 sebelum akhirnya ia memilih bergabung bersama Chelsea.
Belakangan ini kubu Setan Merah kembali digosipkan ingin mendatangkan gelandang 30 tahun ini. Jose Mourinho sendiri kabarnya tertarik untuk menggunakan jasa Fabregas di Old Trafford.
Namun sang pemain menyebut bahwa ia masih ingin berkarir lebih lama di Stamford Bridge. Apakah saya akan memperpanjang kontrak saya? Tentu saja, karena klub ini selalu memperlakukan saya dengan baik, ujar Fabregas kepada London Evening Standard.
Saya percaya bahwa para fans benar-benar menghormati saya di sini, dan saya juga sangat menghormati mereka selama 3,5 tahun berada di klub ini.
Klub ini merupakan klub yang fantastis bagi saya, dan saya memiliki waktu yang fantastis di sini. Semoga saja saya segera diberikan kontrak baru. tutup jebolan La Masia tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Disidak Oleh Abramovich, Ini Penjelasan Conte
Liga Inggris 3 November 2017, 23:37 -
Signal Positif Kante Tampil Lawan United
Liga Inggris 3 November 2017, 23:02 -
Conte: Ini Bukan Tentang Balas Dendam
Liga Inggris 3 November 2017, 22:04 -
Nicol: Chelsea Harus Menang Lawan Manchester United
Liga Inggris 3 November 2017, 15:05 -
Gudjohsen: Level Hazard Masih di Bawah Messi dan Ronaldo
Liga Inggris 3 November 2017, 14:40
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39