Diincar Liverpool, Pulisic Akui Idolakan Manchester United
Editor Bolanet | 7 September 2016 10:28
Nama Pulisic sendiri cukup sering diberitakan pada bursa transfer musim panas ini. Pemain berusia 17 tahun itu santer dihubungkan dengan klub Premier League, Liverpool di mana pelatih mereka Jurgen Klopp disebut sangat menyukai bakat Pulisic.
Namun baru-baru ini Pulisic membeberkan bahwa ia adalah pendukung klub rival abadi Liverpool, Manchester United. Saya adalah penggemar berat Manchester United semenjak saya masih kecil ungkap Pulisic kepada ESPN.
Saya sangat senang melihat Rooney bermain, namun saya tidak mau bilang jika saya pemain yang serupa dengannya
Saya pikir ia memiliki gairah yang bagus saat bermain, di mana anda tidak bisa melihat hal tersebut pada pemain lain. Itulah yang membuat saya begitu mengidolakannya tutup jebolan akademi Dortmund tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lagi, Rooney Diminta Untuk Pensiun Dari Timnas Inggris
Piala Dunia 6 September 2016, 23:32 -
Derby Duo Manchester Jadi Duel Terfavorit Xavi di EPL
Liga Inggris 6 September 2016, 22:02 -
Xavi: Duel Arsenal vs MU Penuh Gairah dan Intensitas
Liga Inggris 6 September 2016, 21:28 -
MU dan Arsenal Siap Berebut Yaya Toure
Liga Inggris 6 September 2016, 20:56 -
Bukan Anfield atau Old Trafford, Ini Stadion Favorit Xavi di Britania Raya
Liga Inggris 6 September 2016, 20:41
LATEST UPDATE
-
Chelsea Harus Bayar Rp100 Miliar Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 17:41 -
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12 -
Prediksi Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:51 -
Semangat Membara Joey Pelupessy: Demi Garuda, juga Demi Keluarga!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:27 -
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23