Diincar Chelsea, Cole Dukung West Ham Pertahankan Arnautovic
Aga Deta | 21 November 2018 18:15
Bola.net - - Mantan striker West Ham Carlton Cole meminta klub untuk mempertahankan Marko Arnautovic. Ia menganggap pemain depan asal Austria itu sebagai pemain utama The Hammers.
Pemain berusia 29 tahun itu sudah dikaitkan dengan kepindahannya dari klub pada bursa transfer Januari mendatang. Chelsea dikabarkan tertarik untuk merekrutnya, bersama dengan Everton.
Arnautovic sendiri sudah bermain bagus pada musim ini. Ia telah mencetak lima gol dalam 10 penampilan di Premier League untuk tim asuhan Manuel Pellegrini musim ini.
Tak Ingin Pergi
Cole sendiri tidak menginginkan Arnautovic meninggalkan klub dalam waktu dekat. Cole mengatakan bahwa Arnautovic sangat dicintai di klub.
"Dia bahagia di klub ini. Saya pikir dia tidak secara aktif ingin pergi. Dia dicintai di sini," kata Cole kepada Sky Sports.
“Saya tidak melihat alasan mengapa dia harus meninggalkan klub. Semua orang tahu apa yang bisa dia lakukan di sini dan saya pikir kami akan melihatnya bertahan.
Kerugian Besar
Cole memang tidak bisa berbuat banyak apabila Arnautovic memutuskan untuk meninggalkan klub. Namun, hal itu jelas akan menjadi kerugian besar buat West Ham.
“Jika dia pergi, itu akan menjadi kerugian besar bagi West Ham, tetapi kami selalu menemukan cara untuk melanjutkan. Kami selalu melakukannya," lanjutnya.
“Saya tidak ingin dia pergi. Saya pikir klub tidak akan membiarkan dia pergi, karena dia pemain utama kami.”
Video Menarik
Olivier Giroud akan menjadi Green Goblin dalam film animasi terbaru Spider-Man.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
AC Milan Prioritaskan Transfer Gary Cahill
Liga Italia 20 November 2018, 23:30 -
Arsenal Segera Tawar Cengiz Under
Liga Inggris 20 November 2018, 22:30 -
Inginkan Anthony Martial, Inter Milan Siap Tumbalkan Ivan Perisic
Liga Italia 20 November 2018, 21:20 -
Real Madrid Intip Peluang Dapatkan Marcus Rashford
Liga Inggris 20 November 2018, 21:00 -
Wonderkid Brasil Ini Buka Peluang Gabung Manchester United
Liga Inggris 20 November 2018, 20:00
LATEST UPDATE
-
Pesan dari Kluivert: Luka Itu Nyata, Tapi Dukungan Tak Boleh Padam
Tim Nasional 24 Maret 2025, 09:16 -
Barcelona Pasang Harga Jual untuk Ferran Torres!
Liga Spanyol 24 Maret 2025, 09:15 -
Nasib Buruk Mees Hilgers di Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 08:47 -
Alexander Isak dan Masa Depannya: Antara Barcelona atau Liverpool
Liga Inggris 24 Maret 2025, 08:45 -
Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF 2025: Ayo, Dukung Indonesia!
Bulu Tangkis 24 Maret 2025, 08:33 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 24 Maret 2025, 08:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39