Dihargai Hampir 1 Triliun, Cavani Hijrah ke Arsenal?
Editor Bolanet | 25 Desember 2014 10:30
Dilansir Daily Express, kubu The Gunners bakal mengeluarkan dana yang tidak sedikit guna memboyong mesin gol internasional Uruguay tersebut, yakni mencapai 50 juta poundsterling alias setara dengan hampir 1 triliun rupiah.
Arsenal memang ngebet mendatangkan bomber anyar setelah cedera bergantian yang menimpa para striker miliknya, mulai dari Olivier Giroud hingga Theo Walcott.
Masa depan Cavani di Paris sendiri hingga saat ini masih diselimuti ketidakpastian, meski pemain Uruguay itu sempat beberapa kali menyatakan secara tegas keinginannya untuk bertahan di klub. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juninho: PSG Kebobolan Bukan Karena Salah Luiz
Liga Eropa Lain 24 Desember 2014, 21:28 -
Liverpool Mulai Negosiasi Peminjaman Rabiot
Liga Inggris 24 Desember 2014, 11:51 -
Ibra Tak Terima Hanya Jadi Yang Kedua
Liga Eropa Lain 24 Desember 2014, 09:16 -
Gantikan Zlatan, PSG Siapkan 100 Juta Euro
Liga Eropa Lain 24 Desember 2014, 06:06 -
Henry Percaya PSG Bisa Gulingkan Chelsea
Liga Champions 23 Desember 2014, 07:48
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39