Diego Costa Buka Kans Balik ke Atletico
Editor Bolanet | 10 Desember 2015 14:06
Kedua pemain bergabung dengan tim asuhan Jose Mourinho di 2014, namun Luis hanya bertahan semusim di London, sebelum kembali ke Spanyol awal musim panas lalu.
Costa, yang mengalami kesulitan tampil bagus musim ini, sempat disebut akan kembali ke mantan klubnya.
Anda tidak pernah tahu, lihat apa yang terjadi pada Filipe Luis, tutur Costa pada Onda Cero.
Kehidupan memang penuh kejutan - saya selalu berharap Atletico diberikan yang terbaik dan saya selalu mengikuti kiprah mereka, dan memberikan dukungan dari jauh, pungkasnya.
Chelsea baru saja menang 2-0 atas Porto di duel Liga Champions dini hari tadi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Berterima Kasih Pada Ferguson Atas Dukungannya
Liga Inggris 9 Desember 2015, 19:46 -
Bellamy Sebut Revolusi Taktik Mourinho Sulitkan Dirinya
Liga Inggris 9 Desember 2015, 19:24 -
Tak Lolos Liga Champions, MU Diledek Kiper Chelsea
Liga Champions 9 Desember 2015, 15:39 -
Courtois Yakin Hazard Bakal Cetak Banyak Gol
Liga Inggris 9 Desember 2015, 06:42 -
Courtois Akui Main di Liga Europa Memalukan Bagi Chelsea
Liga Eropa UEFA 9 Desember 2015, 06:28
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40