Didepak Mourinho, Ini Klub Tujuan Herrera Berikutnya
Serafin Unus Pasi | 22 Maret 2018 12:33
Bola.net - - Gelandang Manchester United, Ander Herrera dikabarkan sudah menentukan kemana ia akan pergi jika ia didepak Jose Mourinho pada akhir musim nanti.
Herrera sendiri sejatinya menjalani musim yang bagus tahun lalu. Ia menjadi pemain paling bersinar di lini tengah MU, sehingga ia memenangkan penghargaan Player of The Year-nya Manchester United musim lalu.
Namun musim ini kondisi Herrera berbalik 180 derajat. Ia kerap tampil inkonsisten sehingga ia lebih banyak menghabiskan waktu di bangku cadangan MU.
Performa buruk Herrera ini kabarnya membuat Mourinho tidak senang. Alhasil ia berencana untuk mendepak sang pemain di musim panas nanti.
Menurut laporan Mundo Deportivo, Herrera sejatinya masih ingin membela United untuk waktu yang lama. Namun ia juga sudah mempersiapkan Plan B jika ia gagal menjaga tempatnya di musim panas nanti.
Menurut laporan tersebut, Herrera akan kembali ke Spanyol. Ia berencana untuk memperkuat kembali Athletic Bilbao yang ia tinggalkan pada tahun 2014 silam.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cole Kritik Performa MU di Kandang Sevilla
Liga Champions 21 Maret 2018, 21:03 -
Sanchez Disebut Berusaha Terlalu Keras di MU
Liga Inggris 21 Maret 2018, 20:37 -
Ini Saran Bagi Mourinho Agar Pogba Tampil Perkasa Lagi
Liga Inggris 21 Maret 2018, 20:12 -
Sebelum Piala Dunia, Griezmann Mau Masa Depannya Jelas
Piala Dunia 21 Maret 2018, 15:15 -
Mourinho Buat MU Berkembang Pesat
Liga Inggris 21 Maret 2018, 15:10
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39