Didekati MU, Muller: Saya Tak Bisa Jauh dari Bayern
Asad Arifin | 4 Juni 2018 03:32
Bola.net - - Pemain bintang Bayern Munchen, Thomas Muller, tidak membenarkan kabar yang menyebut dia ingin pindah klub pada musim depan. Muller memastikan jika dirinya justru merasa tidak bisa jauh dari Bayern.
Muller kini santer dikabarkan ingin mencoba tantangan baru setelah cukup lama berkarir di Bayern.
Sementara, pemain berusia 28 tahun sudah cukup lama menjadi incaran Manchester United. Klub Premier League sudah coba mendatangkan Muller ke Old Trafford dalam beberapa bursa transfer terakhir. Meski usaha United selalu menemui kegagalan.
Tapi, Muller kembali menegaskan jika dia belum punya rencana meninggalkan Bayern pada musim panas mendatang.
Jika memang situasinya berbeda, ada banyak hal yang bisa terjadi. Tapi, pada dasarnya, sangat sulit bagi saya untuk jauh dari Bayern. Saat ini, saya tidak memikirkan untuk melakukan hal lain, ucap Muller.
Bayern Incar Kiper Baru
Tapi, Bayern tetap punya rencana untuk mendatangkan kiper baru pada musim depan. Penampilan Sven Ulreich dinilai tidak maksimal dan menjadi salah satu titik lemah.
Dikutip dari The Sun, Bayern kini sedang berusaha untuk menggoda kiper nomor satu timnas Inggris, Jordan Pickford. Kiper klub Erverton baru berusia 24 tahun dan dinilai bisa jadi investasi jangka panjang bagi Bayern.
[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pogba Diminta Naikkan Performanya
Piala Dunia 3 Juni 2018, 19:25 -
Mau Jorginho, duo Manchester harus bayar sangat mahal
Liga Champions 3 Juni 2018, 18:31 -
Liga Inggris 3 Juni 2018, 15:21
-
Edan! Bertahan, Ronaldo Minta Gaji 1,35 Juta Pounds per Minggu
Liga Spanyol 3 Juni 2018, 07:00 -
De Gea Jadi Penyebab Zidane Hengkang Dari Madrid. Kok Bisa?
Liga Inggris 3 Juni 2018, 04:30
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39