Di Matteo: Ferguson, Jangan Ikut Campur
Editor Bolanet | 3 November 2012 08:29
Kubu the Blues mengklaim bahwa Clattenburg melakukan pelecehan rasial terhadap John Obi Mikel ketika memimpin laga Chelsea kontra Manchester United di Premier League. Ferguson turut bersuara dan menyebut tuduhan tersebut tidak beralasan. Manajer United itu menolak memercayainya. Di Matteo pun menyerang balik.
Dia (Ferguson) suka sekali bicara tentang klub lain. Kami takkan seperti itu. Terserah dia saja, kata sang arsitek Chelsea.
Lagi pula, Ini negara bebas, di mana semua orang berhak menyatakan pendapat. Kami akan mempertimbangkan apa yang orang lain ucapkan dan menjadikannya pemacu motivasi bagi kami sendiri, imbuhnya.
Kasus Chelsea-Clattenburg kini pun sudah ditangani pihak Metropolitan Police dan FA. [initial]
Liga Inggris - Fergie Tak Percaya Clattenburg Rasis (sky/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fergie Tak Percaya Clattenburg Rasis
Liga Inggris 2 November 2012, 19:07 -
Wenger Kecam Cara Chelsea 'Jatuhkan' Clattenburg
Liga Inggris 2 November 2012, 15:51 -
Warnock: Di Piala Liga, Chelsea Yang Terkuat
Liga Inggris 2 November 2012, 15:20 -
N'Koulou Masuk Daftar Belanja Chelsea di Januari
Liga Inggris 2 November 2012, 14:45 -
Suporter Rasis, Chelsea Lakukan Investigasi
Liga Inggris 2 November 2012, 13:30
LATEST UPDATE
-
Perubahan Jadwal Kick-off Indonesia vs Bahrain: Pertimbangan Bulan Puasa
Tim Nasional 24 Maret 2025, 15:00 -
Pedro Acosta Ingin Jajal Motor Ducati, Biar Tahu Keunggulannya Dibanding KTM
Otomotif 24 Maret 2025, 14:53 -
Prediksi Jepang vs Arab Saudi 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:21 -
Prediksi China vs Australia 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:16 -
Andre Onana Tinggalkan Man United, Pindah ke Liga Arab Saudi?!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 14:15 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:13 -
Prediksi Korea Selatan vs Yordania 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:11
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23