Di Maria Tipikal Pemain Bebas, Tak Cocok Dengan Sistem Van Gaal
Editor Bolanet | 1 Oktober 2015 14:25
Sebelumnya, Di Maria sempat tampil bagus di awal kedatangannya ke Old Trafford. Ia bahkan tak jarang berkontribusi untuk Wayne Rooney cs. Tapi, setelah melewati sejumlah laga, sang pemain justru menemukan kesulitan untuk mengeksplor kemampuan di bawah komando Van Gaal.
Secara taktik, saya rasa Di Maria adalah pemain yang benar-benar memiliki semangat untuk bisa terus bergerak bebas. Dia adalah tipikal pemain yang menggunakan emosi dan imajinasi. Saya pikir jika ia masuk ke dalam sistem Louis van gaal, itu tidak akan bekerja dengan baik, kata pria 36 tahun tersebut kepada Squawka.
Namun, Ferdinand mengatakan jika seandainya Di Maria bergabung dengan United empat atau lima tahun silam, dia pasti akan menjadi pemain penting di kubu Setan Merah. Saya pikir dia pemain top. Dia akan sangat cocok andai gabung United pada tiga empat, lima tahun yang lalu. tutupnya.
Kini, pemain yang dijuluki Fideo tersebut sudah memiliki musim yang indah di Prancis bersama Paris Saint-Germain.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rosenberg: Ronaldo Lebih Berbahaya dari Ibrahimovic
Liga Spanyol 29 September 2015, 15:04 -
Cavani Kirim Pesan untuk Arsenal
Liga Inggris 29 September 2015, 14:30 -
Marquinhos Tak Betah di PSG, Chelsea & MU Siaga
Liga Inggris 29 September 2015, 12:00 -
Liga Inggris 28 September 2015, 15:54
-
Ibra: Milan? Mungkin Tahun Depan
Liga Italia 25 September 2015, 08:05
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39