Di Maria Telah Sepakat Gabung Manchester United?
Editor Bolanet | 11 Juli 2014 17:52
Menurut laporan dari Marca, United dan pihak Di Maria telah sepakat mengenai gaji pemain terbaik di final Liga Champions musim lalu tersebut, yakni sebesar 150 ribu poundsterling per pekan. Bila benar demikian, maka seusai final Piala Dunia, Di Maria akan bergabung dengan Ander Herrera dan Luke Shaw yang terlebih dahulu resmi ke Old Trafford.
Sebelumnya, pembicaraan antara Real Madrid yang menginginkan Di Maria bertahan telah mengalami negoisasi alot. Pasalnya, pihak Madrid disebut enggan menyetujui permintaan gaji yang diminta pihak Di Maria.
Lantas berapa tawaran yang diluncurkan Manchester United untuk menggoyahkan Real Madrid?
Menurut laporan dari Daily Star, United telah menyiapkan tawaran sebesar 30 juta poundsterling meskipun pihak Real Madrid disebut enggan melepas bila tak ada tawaran yang mendekati 40 juta poundsterling.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
David De Gea Antusias Lawan Real Madrid
Liga Inggris 10 Juli 2014, 23:04 -
Morata Sudah Tak Sabar Gabung Juventus
Liga Spanyol 10 Juli 2014, 22:37 -
Matthaus: Ronaldo Mungkin Rindu Ozil
Liga Champions 10 Juli 2014, 15:09 -
Cari Ganti Suarez, Liverpool Lirik Benzema
Liga Inggris 10 Juli 2014, 14:36 -
Arsenal Keberatan Penuhi Gaji Tinggi Khedira
Liga Inggris 10 Juli 2014, 13:09
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39