Di Maria Jalani Tes Medis di United Hari Ini
Editor Bolanet | 25 Agustus 2014 19:32
Di Maria sendiri juga sudah memiliki tekad bulat untuk meninggalkan Santiago Bernabeu. Carlo Ancelotti juga telah mengatakan bahwa Di Maria menolak tawaran untuk tetap bertahan di Madrid.
Sky Sports melansir bahwa Di Maria akan terbang ke Manchester pada Senin siang waktu setempat. Ia dijadwalkan akan melakukan tes medis bersama Setan Merah.
Pelatih United Louis van Gaal sebelumnya sudah menyatakan menyukai tipe pemain seperti Di Maria. Namun ketika didesak apakah transfer akan segera terwujud, Van Gaal menolak berkomentar karena menganggap itu adalah urusan klub.
Jika benar harga Di maria adalah 75 juta euro, maka ia akan memecahkan rekor transfer United. (sky/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Tawarkan Illarramendi ke Napoli?
Liga Spanyol 24 Agustus 2014, 22:46 -
Marcelo: Sampai Jumpa, Di Maria!
Liga Spanyol 24 Agustus 2014, 22:42 -
Madrid Naikkan Harga Di Maria Jadi 90 Juta Euro
Liga Spanyol 24 Agustus 2014, 22:26 -
Ancelotti Kini Sebut Khedira Akan Bertahan di Madrid
Liga Spanyol 24 Agustus 2014, 22:21 -
Ancelotti: Transfer Di Maria Hampir Tuntas
Liga Spanyol 24 Agustus 2014, 21:48
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40