Di Maria Buka Jalan Pedro ke MU
Editor Bolanet | 31 Juli 2015 07:21
Denda tersebut setara dengan gaji dua pekan pemain Argentina, sekaligus melengkapi musim mengecewakan yang ia jalani bersama United sebelumnya.
Kepindahan Di Maria ke juara Prancis diperkirakan akan selesai ketika ia mendarat di Paris dan menandatangani kontrak dalam 48 jam mendatang.
United lantas diklaim akan menggunakan uang dari penjualan Di Maria untuk memberikan tawaran sebesar 22 juta poundsterling pada bintang , Pedro Rodriguez, sebagai pengganti.
MU sendiri kabarnya rela rugi 15 juta poundsterling dari penjualan Di Maria di musim panas ini, usai sebelumnya mereka memecahkan rekor transfer Inggris dengan membelinya seharga 59,7 juta poundsterling dari Real Madrid. [initial]
(exp/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen Bantah Digne Segera Gabung Liverpool
Liga Inggris 30 Juli 2015, 23:26 -
PSG Diklaim Sudah Tuntaskan Transfer Di Maria
Liga Inggris 30 Juli 2015, 21:45 -
Pede, Cavani Mengaku Jika Seluruh Dunia Tahu Ia Striker Hebat
Liga Eropa Lain 30 Juli 2015, 16:46 -
Bertahan, Cavani Akui Hormati Kontraknya
Liga Eropa Lain 30 Juli 2015, 15:30 -
Ibrahimovic: Saya Akan Kemana? Itu Sebuah Kejutan!
Liga Eropa Lain 30 Juli 2015, 14:34
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39