Di Man City, De Bruyne Langsung Target Juara
Editor Bolanet | 30 Agustus 2015 23:04
The Citizens sudah mengumumkan kesuksesan transfer ini di situs resmi mereka. Media Inggris memperkirakan City harus membayar 58 juta pound untuk pemain timnas Belgia itu.
De Bruyne sendiri mengaku sudah punya target sendiri di City. Ia ingin meraih berbagai trofi bersama tim barunya itu pada akhir musim nanti sembari menunjukkan permainan bagus di level tinggi.
Saya ingin meraih level tertinggi sebagai pemain sepakbola. Tapi yang paling penting adalah pada akhir musim nanti kami akan merasa bahagia dan meraih beberapa trofi. Saya rasa memperoleh trofi memang yang paling penting bagi klub, para pemain dan tentu saja bagi fans, terang De Bruyne dalam wawancara dengan situs resmi City.
Kabarnya, Manchester City juga memberikan gaji yang sangat tinggi kepada De Bruyne agar mau bergabung. Beberapa sumber menyebut bahwa City akan membayar De Bruyne dengan gaji sebesar 10 juta euro per musim. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Respon Mourinho Soal Rumor Pogba
Liga Inggris 29 Agustus 2015, 23:40 -
Hasil Pertandingan Chelsea vs Crystal Palace: 1-2
Liga Inggris 29 Agustus 2015, 22:55 -
Martinez: Everton Tempat Terbaik untuk Stones
Liga Inggris 29 Agustus 2015, 22:00 -
Mourinho Pede Abis Lawan Crystal Palace
Liga Inggris 29 Agustus 2015, 17:27 -
Mourinho Senang Dengan Mental Pemain Chelsea
Liga Inggris 29 Agustus 2015, 17:16
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39