Deschamps: Giroud Sudah Amat Tajam
Rero Rivaldi | 4 November 2016 07:30
Bola.net - - Didier Deschamps menjelaskan alasan di balik keputusannya untuk kembali memanggil Olivier Giroud, yang akan kembali ke Prancis untuk kali pertama setelah mengalami cedera ibu jari kaki.
Pemain itu belakangan sudah pulih dan masuk dari bangku cadangan untuk mencetak gol dari dua sentuhan pertamanya di laga melawan Sunderland pekan lalu, sebelum turun sebagai starter dan kembali mencetak gol di laga Liga Champions melawan Ludogorets kemarin.
Dan Deschamps mengatakan keputusan memanggil kembali Giroud merupakan sesuatu yang mudah baginya.
Itu adalah hal yang logis, Giroud sudah lama cedera, jadi dia tidak bisa bermain, di baru bermain sesudahnya dan itu sulit, namun sejak ia kembali, dia sudah turun dua kali sebagai pengganti di Premier League dan dia juga main di Liga Champions, tutur Deschamps di Goal International.
Itu bagus untuknya. Ia selalu bermain tajam, bersama kami dia sudah amat sangat, tajam, jadi jika dia fit dan bisa bermain 100 persen, maka logis baginya untuk berada di sini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Tetap Posisikan Ramsey sebagai Pemain Sayap Kanan
Liga Inggris 3 November 2016, 23:12 -
Wenger Menilai Wilshere Masih Punya Masa Depan di Arsenal
Liga Inggris 3 November 2016, 21:50 -
Mertesacker Termotivasi Kemenangan Arsenal Lawan Ludogorets
Liga Champions 3 November 2016, 19:43 -
Wenger: Cazorla Masih Meragukan
Liga Inggris 3 November 2016, 19:22 -
Bukan Pogba Atau Ozil, Pengumpan Terbaik di EPL Adalah Henderson
Liga Inggris 3 November 2016, 19:01
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39