Desailly: Tinggalkan Chelsea Akan Bagus untuk Terry
Editor Bolanet | 9 Juni 2016 07:07
Terry sebelumnya dikabarkan hampir keluar dari Stamford Bridge di musim panas, usai mengumumkan di awal tahun bahwa kontraknya tidak akan diperpanjang, namun belum lama ini ia mengikat kesepakatan satu tahun di bawah manajer anyar Antonio Conte.
Desailly, yang pernah bermain bersama Terry, berkeras bahwa ia bahagia dengan keputusan sosok berusia 35 tahun, namun yakin bahwa sang kapten harusnya pergi dari London.
Ia masih seorang pemimpin dan mungkin Conte bertemu dengannya dan sadar bahwa John masih siap untuk memberikan segalanya pada klub. John tidak harus jadi pilihan utama, namun ia bakal bisa memberikan hal bagus pada tim, tutur Desailly pada Omnisport.
Jadi saya sangat bahagia untuknya, namun saya kira akan bagus jika dia mendapat pengalaman di tempat lain. Saya tahu dari pengalaman saya sendiri bahwa akan bagus untuk diri anda sendiri dan keluarga anda, untuk mencoba sesuatu yang baru.
Saya sempat bicara dengan Raul belum lama ini dan ia mengatakan pindah ke Amerika Serikat bagus untuk dirinya dan juga keluarganya. Dan Frank Lampard tak pernah mengira ia akan pergi dari Chelsea, namun ia pergi ke Amerika dan melihat ada banyak hal baru. [initial]
(omn/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Griezmann Sepakati Kontrak Lima Tahun di Atletico
Liga Spanyol 8 Juni 2016, 23:59 -
Nainggolan: Para Pemain Chelsea Merayu Saya
Liga Inggris 8 Juni 2016, 23:19 -
Chelsea Konfirmasi Perselisihan Mourinho-Eva Carneiro Berakhir
Liga Inggris 8 Juni 2016, 11:00 -
Del Bosque Ngotot Spanyol Sudah Benar Tak Panggil Costa
Commercial 8 Juni 2016, 09:58 -
Tinggalkan Chelsea, Azpilicueta Menuju La Liga
Liga Inggris 8 Juni 2016, 09:30
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39