Depay Bocorkan Target Rahasia MU?
Editor Bolanet | 27 Juli 2015 15:57
Manajer Manchester United dikabarkan ingin mendatangkan satu penyerang anyar di musim panas ini, usai melepas Radamel Falcao dan Robin van Persie.
Van Gaal sendiri menolak menyebut siapakah pemain yang tengah ia incar dan hanya mengatakan pada media bahwa proses negosiasi tengah berlangsung saat ini.
Dan kini, Depay sepertinya telah membocorkan nama tersebut pada media, usai pemain Belanda mengunggah gambar dirinya dengan pemain depan , Romelu Lukau, dengan pesan menarik yang berbunyi Sampai jumpa dalam waktu dekat.
United sendiri tidak akan bermain melawan Everton hingga 17 Oktober, sementara tidak ada jadwal pertandingan Internasional yang mempertemukan Belanda dan Belgia dalam waktu dekat. Hal tersebut membuat spekulasi mengenai kepindahan Lukaku ke Old Trafford merebak luas. [initial]
Baca Juga:
(inst/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Gaal: Barca Tak Sanggup Atasi Depay & Rooney
Bola Dunia Lainnya 26 Juli 2015, 23:41 -
Carrick: Schweinsteiger Adalah Pemain Besar
Liga Inggris 26 Juli 2015, 23:07 -
Liga Inggris 26 Juli 2015, 22:59
-
Carrick Yakin Bisa Berkolaborasi Dengan Amunisi Baru MU
Liga Inggris 26 Juli 2015, 22:30 -
Pelatih Kiper MU Bahas Nasib Valdes
Liga Inggris 26 Juli 2015, 22:25
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39