Dengar Kabar Sanchez Cedera, Ini Reaksi Pelatih Arsenal
Haris Suhud | 10 November 2016 23:05
Bola.net - - Pelatih Arsenal Arsene Wenger telah mendengar kabar bahwa Alexis Sanchez mengalami cedera ketika menjalani latihan bersama tim nasional Chile.
Seperti dikabarkan sebelumnya, Asosiasi Sepakbola Chile telah memberikan konfirmasi bahwa pemain 27 tahun tersebut mengalami cedera otot dan tak akan bermain saat menghadapi Kolombia. Kondisinya akan dievaluasi untuk menjalani pertandingan lawan Uruguay pada laga berikutnya.
Mengingat Sanchez merupakan pemain penting bagi Arsenal musim ini, Wenger telah mengirim tim medis untuk mengetahui kondisinya. Wenger berharap Chile tak memaksakan pemainnya tersebut untuk bermain karena bisa membuat cederanya semakin parah.
Saya mendapat sebuah pesan singkat tadi malam bahwa ia mengalami cedera hamstring. Chile tak membawanya [menghadapi Kolombia] dan mereka mencoba membuatnya bugar untuk menghadapi Uruguay dalam pertandingan kedua [selama jeda internasional] pada Selasa malam, kata Wenger pada beIN Sports.
Saya percaya itu cedera hamstring. Kami telah mengirim tim medis kami untuk melakukan scan MRI untuk mengetahui berapa parah cederanya dan memastikan mereka tak membuat keputusan bunuh diri yang bisa membahayakannya masa depannya selama dua atau tiga bulan.
Baca Juga:
- Mikel Pertimbangkan Hengkang dari Chelsea pada Bulan Januari
- MU Tertarik dengan Pemain Muda Arsenal Ini
- Tak Liburkan Pemainnya, Klopp Akui Bikin Keputusan Konyol
- Winger Muda Liverpool Ini Akui Idolakan Robben
- Lallana Takjub Dengan Kemampuan 'Telepati' Lini Serang Liverpool
- Performa Chelsea Kontra Everton Dipuji Setinggi Langit
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Di Awal Kedatangannya di Arsenal, Ramsey Akui Dirinya Sempat Gugup
Liga Inggris 9 November 2016, 23:15 -
Sanchez Dikabarkan Cedera selama Enam Pekan
Liga Inggris 9 November 2016, 22:44 -
Bek Arsenal Ini Tak Mengira Pernah Masuk Timnas Spanyol
Liga Inggris 9 November 2016, 22:00 -
Cech Senang Dengan Kedalaman Skuat Arsenal
Liga Inggris 9 November 2016, 18:45 -
Arsenal Siap Pecahakan Rekor Transfer Dunia Demi Aubameyang
Liga Inggris 9 November 2016, 15:27
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39