Demichelis: City Wajib Kalahkan Swansea
Editor Bolanet | 21 November 2014 21:13
The Citizens hanya meraih hasil imbang 2-2 saat mengunjungi ke markas QPR sebelum jeda internasional lalu. Oleh karena itu, Demichelis ingin timnya meraih poin penuh saat menjamu The Swans di Etihad Stadium guna mengurangi jarak dengan pimpinan .
Saya pikir Manuel selalu ingin kami menang dengan cara tertentu, tapi yang kami butuhkan sekarang adalah kemenangan beruntun untuk memangkas jarak dengan Chelsea, ucap Demichelis di situs resmi klub.
Kami harus mengalahkan Swansea dan semoga dengan cara sama yang telah banyak membawa kesuksesan. Kami harus menang dan mencari performa terbaik kami lagi. Tak akan mudah karena Swansea tengah bermain bagus dan kami baru kembali dari jeda untuk laga-laga internasional. Kami perlu kemenangan tapi idealnya tim harus meraih tiga poin dengan bermain cantik.
City sendiri saat ini sedang menghuni peringkat tiga di klasemen sementara dengan koleksi 21 poin dan terpaut delapan poin dari The Blues.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Suarez: Gerrard Wajib Pensiun di Liverpool
Liga Inggris 20 November 2014, 22:49 -
Pellegrini Bangga Masuk Hall of Fame Pelatih Inggris
Liga Inggris 20 November 2014, 22:17 -
Madrid Serobot Antrian Perebutan Wonderkid Mallorca
Liga Spanyol 20 November 2014, 21:46 -
Pellegrini: Kans Juara City Belum Sirna
Liga Inggris 20 November 2014, 14:48 -
Redknapp: Chelsea Tak Punya Kelemahan
Liga Inggris 20 November 2014, 12:14
LATEST UPDATE
-
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39