Demi Sportivitas, MU Akan Tampilkan Yang Terbaik di Kandang Hull
Editor Bolanet | 23 Mei 2015 03:44
Memahami hal tersebut, Louis van Gaal menegaskan ingin timnya memberikan yang terbaik dan melupakan sejenak hubungan baik dengan Steve Bruce, manajer The Tigers yang sempat lama bermain untuk The Red Devils.
Saya telah mengatakan pada para pemain walaupun Bruce adalah sosok yang dekat dengan klub ini, kami harus melakukan apa yang diharapkan banyak orang dari diri kami.
Kami harus melakukan pendekatan yang sama seperti yang sebelum-sebelumnya. Kami harus memberikan yang terbaik. Kami harus melakukan itu demi sportivitas liga ini. terang manajer asal Belanda itu pada MUTV.
Di putaran pertama, Setan Merah meraih kemenangan 3-0 melalui gol Chris Smalling, Wayne Rooney dan Robin van Persie. Laga tersebut disebut salah satu pertandingan terbaik United musim ini. [initial]
Update berita Premier League mu di sini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kekasih Isyaratkan Gundogan Merapat ke MU?
Liga Inggris 22 Mei 2015, 22:34 -
Scholes Sebut De Gea Bisa Jadi Legenda MU
Liga Inggris 22 Mei 2015, 22:14 -
MU Dinilai Masih Tertinggal Jauh Dari Chelsea & City
Liga Inggris 22 Mei 2015, 19:43 -
Herrera Yakin MU Tampil Lebih Baik Musim Depan
Liga Inggris 22 Mei 2015, 19:22 -
Herrera Berjanji Tampil Lebih Solid Musim Depan
Liga Inggris 22 Mei 2015, 18:56
LATEST UPDATE
-
Pelatih Timnas Bahrain: Kami Kalah dari Indonesia Karena Kesalahan Sendiri!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:48 -
Timnas Indonesia Bungkam Bahrain, Mood Lebaran Makin Naik & Full Senyum!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:37 -
Ubur-ubur Ikan Lele, Kamu Emang Kelas, Mang Ole!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:05 -
Puja-puji untuk Rizky Ridho, Sang Dinding Tangguh Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 00:42 -
Hasil Malaysia vs Nepal: Skor 2-0
Asia 26 Maret 2025, 00:40 -
Menang Lawan Bahrain, Peringkat FIFA Timnas Indonesia Bakal Naik pesat
Tim Nasional 25 Maret 2025, 23:43 -
Usai Kalahkan Bahrain, Kapan Timnas Indonesia Bermain Lagi?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 23:11
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10