Demi Sang Ibu, Ranieri Rela Lewatkan Momen Juara Leicester
Editor Bolanet | 2 Mei 2016 05:41
The Tinkerman suksesan menjadikan Leicester City sebagai calon terkuat juara Premier League musim ini. The Foxes hanya butuh dua poin lagi untuk memastikan diri menjadi juara.
Tapi Leicester saat ini bisa menjadi juara tanpa mengeluarkan keringat. Jika Tottenham gagal menang saat bertandang ke Stamford Bridge menghadapi Chelsea, maka Leicester juga akan jadi juara. Ranieri mengaku bisa saja melewatkan momen itu.
Saya ingin menyaksikan pertandingan besok, tapi mungkin waktunya bersamaan dengan penerbangan saya dari Italia, jadi sulit melihatnya. Ibu saya sudah berusia 96 tahun dan saya ingin makan siang dengan dia. Mungkin saya akan jadi orang terakhir yang tahu hasil pertandingan Chelsea melawan Spurs, terang Ranieri kepada London Evening Standard.
Dalam pertandingan terakhirnya, Leicester bermain imbang melawan Manchester United di Old Trafford. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hazard Bisa Lewati Masa Sulit Saat Cedera Berkat Hiddink
Liga Inggris 1 Mei 2016, 08:00 -
Willian Juga Tak Ingin Tottenham Juara Premier League
Liga Inggris 1 Mei 2016, 07:48 -
Willian Berharap Musim Ini Segera Berakhir
Liga Inggris 1 Mei 2016, 07:10 -
Eks Arsenal Ini Dukung Chelsea Kalahkan Tottenham
Liga Inggris 1 Mei 2016, 07:00 -
Willian: Tanpa Trofi, Chelsea Bermain Demi Harga Diri
Liga Inggris 1 Mei 2016, 06:50
LATEST UPDATE
-
Kecewanya Raspadori: Sayang, Tiga Gol Tak Cukup Bawa Italia ke Semifinal
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:25 -
Kunci Kalahkan Bahrain: Pemain-pemain yang Wajib Dimatikan Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:24 -
Kejutan Transfer! Harry Kane Bisa Balik ke Premier League dan Gabung Liverpool
Bundesliga 24 Maret 2025, 10:15 -
Inilah Bocoran Materi Latihan Bahrain jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:08 -
Saran Owen: Liverpool Harus Ubah Aturan Kontrak demi Pertahankan Salah
Liga Inggris 24 Maret 2025, 10:02 -
Kekecewaan Di Lorenzo: Italia Baru Bereaksi Saat Sudah Terlambat
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:00 -
Jerman vs Italia: Azzurri Salah Pilih Starting XI dan Ada Pemain yang Takut
Piala Eropa 24 Maret 2025, 09:51 -
Luka Modric Belum Tahu Nasibnya di Real Madrid Musim Depan
Liga Spanyol 24 Maret 2025, 09:45 -
Katak di Sesi Latihan Timnas Bahrain
Tim Nasional 24 Maret 2025, 09:41 -
Menata Kandang, Menata Asa: SUGBK Bersiap untuk Laga Krusial
Tim Nasional 24 Maret 2025, 09:33
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39