Demi Pogba, City Rela Depak Pemain Kunci
Editor Bolanet | 2 Mei 2014 07:30
Eks penggawa Manchester United tersebut mengaku ada banyak klub yang tertarik untuk meminang dirinya, menyusul performa gemilang yang ia tunjukkan di Turin selama ini.
Laporan di Italia mengklaim bahwa City bersedia untuk menawarkan dana segar, beserta Edin Dzeko atau Aleksandar Kolarov demi Pogba, sebagaimana dilansir oleh Manchester Evening News.
Lima klub, termasuk di antaranya Juventus, dipercaya sudah mengumbar ketertarikan pada Kolarov, yang gagal menjadi pemain reguler di City musim ini.
Dzeko, yang kontraknya akan habis di musim panas mendatang, juga kerap dihubungkan dengan skenario kepindahan, meski ia sudah mencetak 22 gol untuk City di sepanjang musim ini. [initial]
(men/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ibrahimovic Ingin Pensiun di PSG
Liga Eropa Lain 1 Mei 2014, 20:48 -
Liga Eropa UEFA 1 Mei 2014, 12:25
-
Preview: Juventus vs Benfica, Dinding Terakhir
Liga Eropa UEFA 1 Mei 2014, 11:03 -
Bonucci Puji Kepemimpinan Pirlo
Liga Italia 1 Mei 2014, 02:43 -
Verratti Ingin Kembali Diasuh Ancelotti
Liga Eropa Lain 30 April 2014, 22:25
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39