Demi Liga Champions, Lukaku Siap Tinggalkan Everton
Editor Bolanet | 19 Maret 2016 21:50
Lukaku yang didatangkan Everton dari Chelsea pda tahun 2014 ini sukses menjelma sebagai salah satu predator yang mematikan di Premier League. Musim ini ia sudah mencetak total 21 gol bagi The Toffees.
Kendati sudah menjadi salah satu penyerang yang ditakuti di Inggris, Lukaku memendam hasrat untuk bermain di Liga Champions yang nampaknya mustahil didapatkan bersama Everton. Musim panas ini saya akan berusia 23 tahun. Saya sudah bermain sejak berusia 16 tahun dan saya belum sekalipun merasakan Liga Champions. Itu membuat saya tidak bermain di kompetisi itu selama 7 tahun ungkap Lukaku kepada Daily Star.
Liga Champions adalah sebuah langkah besar bagi seorang pemain. Namun saya tidak begitu memikirkannya karena masih ada 10 pertandingan lagi dan kami sedang tampil dengan bagus di FA Cup tutup Lukaku.
Lukaku sendiri tengah diincar beberapa klub seperti Manchester United dan Arsenal yang berpeluang untuk mewujudkan impian sang Striker Belgia tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Saha Anggap Ronaldo Lebih Superior Ketimbang Zidane
Liga Inggris 18 Maret 2016, 23:16 -
Ini Yang Ada di Dalam Kepala Coutinho Sebelum Bobol De Gea
Liga Eropa UEFA 18 Maret 2016, 20:12 -
Data dan Fakta: Manchester City vs Manchester United
Liga Inggris 18 Maret 2016, 16:00 -
Prediksi Manchester City vs Manchester United 20 Maret 2016
Liga Inggris 18 Maret 2016, 16:00 -
Owen: MU Akan Kesulitan Jinakkan Manchester City
Liga Inggris 18 Maret 2016, 15:00
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39