Demi Keluarga, Mou Pilih Chelsea Ketimbang PSG
Editor Bolanet | 16 Mei 2013 12:50
Menurut El Confidencial, pelatih Real Madrid asal Portugal itu sudah menolak tawaran 15 juta euro per tahun dari Paris Saint-Germain. Tak pelak kini cuma Stamford Bridge yang menjadi favorit tujuan The Special One.
Kehidupan di ibukota Spanyol kabarnya membuat istri Mourinho mulai gerah dan mendesak mereka sekeluarga kembali ke London. Mourinho sendiri kabarnya mulai berkemas untuk pulang ke ibukota Inggris di mana keluarganya lebih merasa nyaman.
Los Merengues dilaporkan belum mencapai kata sepakat dengan Chelsea soal kompensasi Mourinho. Namun mereka tak berniat menggandolinya lebih lama di Bernabeu seperti dikatakan salah satu direktur klub: Ia memang yang terbaik, bisa memotivasi siapapun. Namun hidup berdampingan dengannya itu mustahil. [initial]
(tri/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Newcastle Siapkan Tawaran Mengejutkan Untuk Rooney
Liga Inggris 15 Mei 2013, 22:25 -
Cech: Mourinho Akan Disambut di Chelsea
Liga Eropa UEFA 15 Mei 2013, 21:33 -
Klub Inggris dan 11 Bintang yang Gagal Didapatkan
Editorial 15 Mei 2013, 17:30 -
Frank Lampard di Chelsea Setahun Lagi
Liga Inggris 15 Mei 2013, 16:45 -
Gaitan: Kalahkan Chelsea, Benfica Bisa Cetak Sejarah
Liga Eropa UEFA 15 Mei 2013, 14:35
LATEST UPDATE
-
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39