Demi Kante, Scout Chelsea Pantau Laga Prancis vs Skotlandia
Editor Bolanet | 6 Juni 2016 09:10
Seperti diketahui bersama, Chelsea memang tengah berburu banyak amunisi untuk memuluskan rencana baru mereka bersama pelatih anyar Antonio Conte. Di antara sektor yang menjadi perhatian Conte adalah perbaikan di sektor gelandang.
Dan seperti dikutip dari twitter jurnalis olahraga Prancis, Francois Piraux, The Blues mengirimkan pemandu bakat senior mereka, Piet de Vissier melihat laga uji coba Prancis melawan Skotlandia akhir pekan lalu.
Diyakini oleh sang jurnalis, kehadiran pemandu bakat Chelsea tersebut adalah untuk memantau permainan Kante.
Pada laga yang dimenangkan Les Bleus dengan skor telak tiga gol tanpa balas itu, Kante bermain selama 88 menit sebelum digantikan Moussa Sissoko. (twt/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Diam-diam Ingin Boyong N'Zonzi ke Chelsea
Liga Inggris 5 Juni 2016, 21:31 -
Arsenal Kalahkan Chelsea dalam Perburuan Mkhitaryan
Liga Inggris 5 Juni 2016, 19:09 -
Carvalho: Mourinho Sanggup Gantikan Ferguson
Liga Inggris 5 Juni 2016, 14:23 -
Prediksi Carvalho, Mourinho Angkat Trofi di Musim Kedua Bersama MU
Liga Inggris 5 Juni 2016, 13:45 -
Chelsea Ternyata Tak Minati Benteke
Liga Inggris 4 Juni 2016, 23:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39