'Demba Ba Memang Layak Jadi Pahlawan Chelsea'
Editor Bolanet | 14 April 2014 04:45
Ba mencetak masing-masing satu gol dalam pertandingan tersebut. Gol-gol itu terbuklti vital bagi langkah Chelsea di Liga Champions dan Premier League. Holland yang menggantikan Jose Mourinho dalam sesi bertemu pers pasca pertandingan memuji Ba.
Demba layak jadi pahlawan. Dia selalu menjalani sesi latihan tambahan sendiri. Dia ingin melakukan berbagai penyelesaian akhir. Dia layak menjalani pekan yang luar biasa dengan mencetak dua gol yang sangat penting. Dia layak mendapat semua pujian itu, terang Holland kepada Sky Sports.
Holland lalu mengaku bersyukur Chelsea bisa beristirahat selama sepekan penuh. Untuk tim yang berlaga di berbagai kompetisi seperti Chelsea, bertanding sekali dalam sepekan seperti menjadi hal yang sangat jarang didapat.
Jelas bahwa tanpa pertandingan sepanjang pekan ini akan menjadi keuntungan tersendiri. Dokter tim sudah mengingatkan agar para pemain kami diberi istirahat pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demba Ba Promosikan Diri ke PSG
Liga Inggris 13 April 2014, 18:02 -
Demba Ba Bertekad Ingin Hengkang Dari Chelsea
Liga Inggris 13 April 2014, 17:43 -
Koeman: Mourinho Pelatih Paling Dibenci di Eropa
Liga Inggris 13 April 2014, 15:30 -
Diego Simeone Tak Tahu Tentang Situasi Courtois
Liga Champions 13 April 2014, 12:31 -
Arsenal Siap Saingi Tottenham Berburu Lukaku?
Liga Inggris 13 April 2014, 11:28
LATEST UPDATE
-
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Sprint Race Seri China di Shanghai Park
Otomotif 22 Maret 2025, 10:48 -
Daftar Pemain Timnas Bahrain untuk Laga Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:47 -
Mees Hilgers dan Sandy Walsh Cedera, Rizky Ridho Main Inti Lawan Bahrain?
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:15 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39