Del Bosque Minta Mourinho Berhenti Urusi Spanyol
Editor Bolanet | 26 November 2014 01:38
Mourinho sebelumnya disinyalir melarang Diego Costa dan Cesc Fabregas bergabung dengan timnas karena masih belum sepenuhnya fit. Kekhawatiran Mou memang terbukti dan Fabregas akhirnya dikembalikan ke Chelsea karena dalam pemeriksaan medis memang tengah bermasalah.
Situasi ini memunculkan ketegangan dengan Sergio Ramos yang mengkritik rekan-rekannya yang tak mau membela timnas. Mourinho kemudian membalas dengan mengingatkan Ramos bahwa bek Madrid itu bukan seorang dokter. Kali ini giliran Del Bosque yang membalas Mou.
Kami semua menghargai Mourinho, kami juga tahu bahwa dia adalah pelatih yang hebat. Tapi saya rasa semua orang hanya boleh membicarakan opini soal yang ada di rumah masing-masing saja, sindir Del Bosque seperti dilansir AS.
Spanyol berhasil memenangkan pertandingan Kualifikasi Euro 2016 melawan tetapi kemudian kalah oleh dalam ajang persahabatan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'City Bakal Kesulitan Kejar Chelsea'
Liga Inggris 25 November 2014, 22:10 -
Labouef: Chelsea Bisa Menangkan Premier League dan Liga Champions
Liga Inggris 25 November 2014, 21:12 -
Mourinho: Liga Europa Akan Sangat Buruk Bagi Chelsea
Liga Champions 25 November 2014, 17:48 -
Dibandingkan Di Matteo, Mourinho 'Pamer' Prestasi di Chelsea
Liga Champions 25 November 2014, 16:05 -
Courtois Terkenang Momen Chelsea Juara Liga Champions
Liga Champions 25 November 2014, 15:09
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39