Deeney Kecam Ulah Diego Costa
Editor Bolanet | 4 Februari 2016 08:10
Sang striker sempat terlibat bentrok dengan bek Juan Carlos Paredes di babak pertama, ketika bermain imbang 0-0 melawan di Vicarage Road.
Kedua pemain akhirnya menerima kartu kuning dari wasit, meski Costa akhirnya masih memprotes keputusan tersebut di lorong stadion.
Namun Deeney percaya bahwa sang bomber bereaksi terlalu berlebihan dengan mengatakan pada Express: Ini adalah sepakbola modern, sedikit sentuhan, dan semua orang jatuh. Wasit bicara dengannya, dan bicara dengannya lagi, dan saya hanya meminta wasit untuk segera memberi ia kartu.
Jujur, ini hanya sekedar pertengkaran kecil. Saya ingat ketika masih bermain di liga amatir - hal seperti ini tidak akan terjadi. Semua orang akan menertawakannya.
Chelsea sendiri akan bermain melawan Manchester United di Premier League akhir pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tak Lolos Tes Medis, Sebab Falcao Gagal ke Atletico?
Liga Inggris 3 Februari 2016, 23:11 -
Liga Italia 3 Februari 2016, 21:51
-
Jual Jackson, Atletico Ingin 'Rampok' Chelsea
Liga Inggris 3 Februari 2016, 14:51 -
Chelsea Sudah Sodori Pellegrini Kontrak Menggiurkan
Liga Inggris 3 Februari 2016, 14:45 -
Hiddink Pilih Bungkam Soal Masa Depan Falcao
Liga Inggris 3 Februari 2016, 11:09
LATEST UPDATE
-
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39