Debuchy: Giroud Sudah Benar Tinggalkan Arsenal
Rero Rivaldi | 2 Februari 2018 15:40
Bola.net - - Pemain anyar Saint Etienne, Mathieu Debuchy, bisa memahami keputusan mantan rekannya di , Olivier Giroud, bergabung dengan .
Kedua mantan pemain Gunners itu sama-sama mengambil langkah penting dalam karirnya dengan angkat kaki dari tim London Utara di hari terakhir bursa transfer musim dingin.
Debuchy sebelumnya menyatakan kepindahannya dari Gunners sebagai sesuatu yang 'melegakan' dan ia lantas memberikan pendapat soal keputusan Giroud datang ke tim rival Arsenal di Premier League, Chelsea.
Olivier, dia adalah salah satu teman dekat saya. Ada banyak pembicaraan soal dirinya belakangan ini. Saya rasa dia memilih opsi yang benar, tutur Debuchy menurut Sportsmole.
Dirinya yang merasakan apa yang sebenarnya, dia yang memutuskan. Dia ingin terus bermain di Liga Inggris. Saya tidak terlalu khawatir soal dirinya. Dia adalah seseorang yang selalu sanggup mencetak gol, dan dia melakukannya dengan sangat baik.
Giroud mengenakan akan nomor punggung 18 di Chelsea, usai sebelumnya mengikat kontrak selama satu setengah tahun dengan klub London Barat.
Ia mungkin akan menjalani laga debut bersama Chelsea ketika mereka menghadapi Watford akhir pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Penilaian Lampard Atas Perekrutan Giroud
Liga Inggris 1 Februari 2018, 21:57 -
Merson: Conte Harusnya Senang Aktivitas Chelsea di Bursa Transfer Musim Dingin Ini
Liga Inggris 1 Februari 2018, 21:29 -
Peringatan Merson Untuk Morata Terkait Giroud
Liga Inggris 1 Februari 2018, 20:48 -
Bersama Chelsea, Giroud Ingin Raih Banyak Trofi
Liga Inggris 1 Februari 2018, 19:53 -
Bagi Giroud, Chelsea Pilihan Yang Sempurna
Liga Inggris 1 Februari 2018, 19:24
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39