De Laet: Laga Lawan MU Bagaikan Pertandingan Bonus
Editor Bolanet | 2 Februari 2015 16:17
Pemain asal Belgia ini menyatakan bahwa sejak awal memang timnya tak berharap bisa mencuri poin dari lawatan ke markas The Red Devils. Meski demikian, kekalahan ini akan menjadi pelajaran tersendiri dalam upaya Leicester menyelamatkan diri dari zona degradasi.
Laga melawan United tak ubahnya seperti pertandingan bonus. Tak seorangpun yang berharap kami bisa meraih sesuatu dari sana, ungkap De Laet seperti dilansir Sky Sports.
Kepercayaan diri kami tetap tinggi. Anda bisa lihat sendiri lima penampilan terakhir kami. Dengan tiga kemenangan, saya pikir kami punya modal untuk meraih poin demi poin di laga selanjutnya.
Saat ini, Leicester masih duduk sebagai juru kunci klasemen dengan poin 17 dari 23 laga.[initial]
Baca Juga
- Van Gaal: Bursa Transfer Januari Sedikit Tidak Adil
- Saha Sebut Van Gaal Masih Belum Temukan Formula Terbaik
- Valencia Sebut Gerbong Latino MU Berdampak Positif
- Neville: McNair Bisa Jadi Gelandang Handal Untuk MU
- MU Terancam Kehilangan Pereira ke PSG
- Berkah Imbangi MU, Cambridge Kini Mampu Renovasi Stadion
- Big Sam Desak Fletcher Tinggalkan MU
- Whiteside: Van Gaal Takkan Mau Diatur Suporter
- 'Van Gaal Butuh Tiga Musim Untuk Bawa MU Juara'
- Ingin Tukar Jersey Dengan MU, Pemain Cambridge Harus Bayar
- Agen: Manchester United Memang Inginkan Marquinhos
- Forlan: MU Berikan Falcao Tekanan Yang Tidak Realistis
- Main di Kandang MU, Cambridge Dapat Uang Setara Setahun Pemasukan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Blind Puji Performa United Kontra Leicester
Liga Inggris 1 Februari 2015, 23:54 -
Van Gaal: Empat Besar Akan Semakin Sengit
Liga Inggris 1 Februari 2015, 20:57 -
Bek atau Gelandang, Ini Jawaban Daley Blind
Liga Inggris 1 Februari 2015, 19:35 -
Main 90 Menit Penuh, Januzaj Bahagia
Liga Inggris 1 Februari 2015, 18:30 -
Van Gaal: Ketimbang van Persie, Falcao Lebih Membutuhkan Gol
Liga Inggris 1 Februari 2015, 15:20
LATEST UPDATE
-
One Piece x Borussia Dortmund: Luffy dan Kawan-Kawan Ramaikan Bundesliga
Bundesliga 25 Maret 2025, 09:15 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 25 Maret 2025, 08:47 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 25 Maret 2025, 08:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23