De Gea Tolak Gaji 14,5 Juta Euro Dari MU
Editor Bolanet | 25 April 2015 14:23
Dilansir AS, MU menawari de Gea kontrak baru dengan gaji £200.000 per pekan. Namun, de Gea menolak. Kabarnya, de Gea ingin pindah ke klub lain. Real Madrid adalah kandidat terkuatnya.
Kontrak de Gea akan habis pada 30 Juni 2016. MU ingin mempertahankannya. Untuk itu, perpanjangan kontrak pun ditawarkan.
Selain siap memberi gaji besar, MU juga dikabarkan ingin mencantumkan release clause €67 juta untuk memagari de Gea dari klub-klub lain. Namun, kiper 24 tahun Spanyol tersebut menolaknya.
Saya ingin dia bertahan. Kami sudah menawari dia banyak uang. Namun, keputusan ada di tangan David De Gea, kata manajer MU Louis van Gaal terkait masa depan kiper andalannya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nedved Tegaskan Juve Tak Kalah Berkualitas Dengan Madrid
Liga Champions 24 April 2015, 21:49 -
Nedved: Juventus Ingin Ciptakan Sejarah
Liga Champions 24 April 2015, 21:19 -
Butragueno: Madrid Incar Kemenangan di Turin
Liga Champions 24 April 2015, 19:34 -
Butragueno Berharap Trio Bintang Madrid Pulih Tepat Waktu
Liga Champions 24 April 2015, 19:02 -
Butragueno Senang Juve Tembus Semifinal
Liga Champions 24 April 2015, 18:46
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39