De Gea: Ibrahimovic Striker Pembunuh
Editor Bolanet | 23 Juli 2016 21:00
Setan Merah mendapatkan Ibrahimovic secara gratis setelah kontraknya habis bersama . Bomber 34 tahun itu diyakini bisa menjadi solusi bagi lini depan MU yang kesulitan mencetak gol di musim kemarin.
Dia [Ibrahimovic] adalah pemain top, dia adalah striker top, kata De Gea dilansir Sky Sports.
Dia adalah pembunuh dan semoga dia bermain yang terbaik di Manchester.
MU sendiri saat ini tengah berada di Tiongkok untuk menjalani tur pramusim. Pasukan Jose Mourinho baru saja menelan kekalahan 1-4 dalam laga persahabatan melawan Borussia Dortmund.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ibrahimovic dan Pemain No. 9 Terbaik di Manchester United
Editorial 22 Juli 2016, 23:55 -
Hajar MU, Aubameyang: Ini Pertandingan Yang Bagus
Liga Eropa Lain 22 Juli 2016, 23:26 -
Mourinho: Saya Belum Bisa Membangun Tim
Liga Inggris 22 Juli 2016, 23:09 -
Ini Reaksi Jose Mourinho Setelah Kalah dari Dortmund
Liga Inggris 22 Juli 2016, 22:53 -
Highlights Manchester United 1-4 Borussia Dortmund
Open Play 22 Juli 2016, 21:47
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07 -
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39