De Bruyne Tegaskan Gelar Juara Lebih Penting Daripada Rekor Unbeaten
Dimas Ardi Prasetya | 17 Desember 2017 14:39
Bola.net - - Bintang Manchester City Kevin De Bryune menegaskan bahwa ia dan rekan-rekannya lebih fokus untuk meraih gelar juara daripada meraih rekor tidak terkalahkan selama semusim.
Saat ini, Arsenal menjadi satu-satunya tim yang berhasil meraih rekor unbeaten alias tidak terkalahkan selama satu musim di sepanjang digelarnya kompetisi Premier League. Rekor itu mereka raih di musim 2003-04 silam.
Di musim ini, The Citizen berpeluang untuk bisa menyamai rekor tersebut. Sebab performa mereka sangatlah solid sejauh ini. Dari 17 pertandingan di liga, City belum pernah tersentuh kekalahan.
Rinciannya, satu hasil imbang dan 16 kemenangan beruntun. Josep Guardiola sendiri sebelumnya sudah menyatakan bahwa cepat atau lambat City pasti akan kalah.
De Bruyne lantas ditanya apakah ia dan rekan-rekannya memiliki pemikiran yang berbeda. Ia menjawab:
Tidak, sama sekali tidak, tegasnya seperti dilansir Soccerway.
Saya pikir kami di sini untuk memenangkan gelar juara. Kami memiliki awal yang bagus tapi masih ada lebih dari setengah (musim yang tersisa). Ini sangat sulit, sangat susah, ujarnya.
Tapi cara kami melangkah sangat bagus. Kami ingin memenangkan setiap pertandingan dan kami melakukan tugas kami dengan baik, pungkas De Bruyne.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 16 Desember 2017, 21:45
-
Guardiola Pastikan Stones Akan Segera Kembali
Liga Inggris 16 Desember 2017, 18:00 -
Matic Tegaskan Perburuan Gelar Premier League Belum Usai
Liga Inggris 16 Desember 2017, 16:00 -
Pique: Guardiola Salah Satu Pelatih Terbaik Dunia
Liga Inggris 16 Desember 2017, 15:00 -
Pique Ingin Hadapi Guardiola di Final Liga Champions
Liga Champions 16 Desember 2017, 14:30
LATEST UPDATE
-
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46 -
Menajamkan Taji Garuda: Perombakan Komposisi di Lini Depan Timnas Indonesia
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:39 -
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39