De Bruyne Siap Kompetitif Demi Chelsea
Editor Bolanet | 5 Oktober 2013 05:55
Musim ini kami memutuskan untuk tetap berada di Stamford Bridge, dan De Bruyne tahu bahwa kompetisi di dalam skuat Chelsea benar-benar sulit, namun ia akan tetap berjuang demi hal itu, ujar sang agen kepada Bild.
Selain itu saya tidak berhubungan dengan klub manapun. Meskipun saat ini kami berada dalam periode transfer, saya tetap tak berniat menghubungi siapapun, pungkas De Koster.
Belakangan ini Werder Bremen berniat menyelamatkan karir De Bruyne. Sebelumnya pemain Belgia itu menghabiskan musim lalu di Bundesliga, dan di sana karirnya terbilang melonjak. Tetapi pemain yang bersangkutan memberikan loyalitasnya untuk The Blues.[initial]
Januari Nanti, PSG Siap Hadang United Dapatkan Mata
Mourinho Dukung Kebijakan 'Keras' Ala FA
The Special One Tegaskan Eto'o Butuh Adaptasi
Mourinho Anggap Chelsea Belum Pantas Mendominasi
Mourinho Tak Sesali Lepas Lukaku ke Everton (bild/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
The Special One Tegaskan Eto'o Butuh Adaptasi
Liga Inggris 4 Oktober 2013, 23:01 -
Mourinho Anggap Chelsea Belum Pantas Mendominasi
Liga Inggris 4 Oktober 2013, 21:02 -
Mourinho Tak Sesali Lepas Lukaku ke Everton
Liga Inggris 4 Oktober 2013, 20:30 -
Publik Prancis Ingin Benzema ke Arsenal
Liga Champions 4 Oktober 2013, 20:19 -
Mourinho Juga Keluhkan Jadwal Chelsea
Liga Inggris 4 Oktober 2013, 19:54
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39