De Bruyne Prihatin dengan Situasi Sanchez
Rero Rivaldi | 31 Agustus 2017 11:10
Bola.net - - Kevin de Bruyne mengaku prihatin dengan situasi yang tengah menimpa Alexis Sanchez.
Pemain Chile kontraknya akan habis bersama di akhir musim depan dan ia sudah berulangkali dikabarkan akan bergabung bersama De Bruyne di Manchester City.
Sanchez kembali turun sebagai starter usai bebas dari cedera di laga melawan Liverpool pekan lalu. Namun The Gunners justru menelan kekalahan 0-4.
De Bruyne mengaku simpati dengan situasi Sanchez, yang menghadapi ketidakpastian soal masa depannya menjelang deadline bursa transfer. Pemain Belgia pernah mengalami situasi yang mirip ketika pindah dari Wolfsburg di 2015 silam.
Transfer yang selesai dengan cepat memang bagus. Jika semuanya terus berjalan tanpa ada kemajuan, itu bisa amat mengganggu. Saya harus menunggu tiga pekan sebelum bergabung dengan City, tutur De Bruyne di Goal International.
Setiap kali anda pulang, semua orang mengatakan, 'Apa yang terjadi?' Anda bilang anda akan pergi, namun kemudian anda bilang akan bertahan, itu amat mengganggu.
Semua orang harus bahagia, baik tim, pemain. Namun ketika itu semua selesai, semua orang akan lega.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kiper Man City Bantah Sanchez Frustasi di Arsenal
Liga Inggris 30 Agustus 2017, 23:07 -
Sterling Tak Masuk Paket Transfer untuk Sanchez
Liga Inggris 30 Agustus 2017, 18:35 -
Soal Barter Sanchez dan Sterling, Neville Kurang Setuju
Liga Inggris 30 Agustus 2017, 18:08 -
De Bruyne: Sanchez Akan Jadi Tambahan Bagus untuk City
Liga Inggris 30 Agustus 2017, 18:00 -
Ditolak, City Akan 'Tembak' Sanchez Lagi
Liga Inggris 30 Agustus 2017, 11:20
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39