De Bruyne Akui Joe Hart Alami Masa Sulit
Editor Bolanet | 16 Agustus 2016 15:20
Kiper nomor satu Inggris itu hanya jadi pemain cadangan ketika tim bermain melawan Sunderland di pekan perdana Premier League yang berlangsung di Etihad. Ada banyak rumor yang mengatakan Hart akan segera dilepas dan Claudio Bravo bakal didatangkan dari Barcelona sebagai pengganti.
Tentu saja tidak mudah untuk Joe, ia hampir seperti legenda di sini, tutur De Bruyne pada Mirror.
Namun demikian, ini tidak mudah, dan ia terus menunjukkan sikap yang bagus pada tim dan pelatih.
Untuk saat ini kami punya banyak pemain. Hanya ada beberapa pemain yang mengalami cedera, jadi kami berlatih dengan sekitar 30 pemain. Hal tersebut mungkin akan berubah, kami masih punya banyak pertandingan untuk dimainkan.
City akan menghadapi Steaua di play-off Liga Champions yang bakal berlangsung dini hari nanti. [initial]
(espn/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hazard Sudah Tak Sabar Terapkan Filosofi Conte
Liga Inggris 15 Agustus 2016, 23:00 -
Courtois: Lawan West Ham, Laga Penting Bagi Chelsea
Liga Inggris 15 Agustus 2016, 15:30 -
Courtois Marah Perkataannya Disalahartikan Fans Chelsea
Liga Inggris 15 Agustus 2016, 15:00 -
'Conte Harus Coba Beli Ozil dari Arsenal'
Liga Inggris 15 Agustus 2016, 14:56 -
Courtois: Saya Ingin Bertahan dan Membuktikan Diri di Chelsea
Liga Inggris 15 Agustus 2016, 14:35
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39