De Bruyne Akui Akan Lama Bertahan di City
Rero Rivaldi | 22 Desember 2016 15:30
Bola.net - - Kevin de Bruyne mengatakan bahwa ia akan terus membela Manchester City untuk waktu yang lama.
Pemain Belgia musim ini menunjukkan performa yang memikat di bawah asuhan manajer Josep Guardiola.
Tim sempat menang di 10 pertandingan beruntun di awal musim, sebelum akhirnya mengalami penurunan. Namun di dua pertandingan terakhir di liga, mereka sukses meraih enam poin, termasuk ketika melibas Arsenal 2-1 di kandang sendiri.
Dan De Bruyne lantas mengatakan bahwa ia merasa amat nyaman dan bahagia bermain di City, di bawah asuhan manajer Josep Guardiola.
Saya merasa amat nyaman di sini. Kami bahagia dengan apa yang kami jalani. Kami bisa membuat semuanya berjalan dengan baik, ya, tutur De Bruyne menurut Sports.
Dalam beberapa tahun terakhir, saya merasa kami menjalani kehidupan yang cukup rumit.
Sekarang, target saya adalah untuk terlibat dalam sebuah proyek jangka panjang. Pindah ke tempat lain dalam waktu dekat bukan rencana kami. Manchester adalah kota yang hebat untuk ditinggali dan City adalah tim yang amat hebat.
City kini tengah duduk di peringkat tiga klasemen sementara Premier League, terpaut tujuh poin dari Chelsea yang duduk di peringkat satu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sagna: Kemenangan Lawan Arsenal Adalah Kemenangan Penting
Liga Inggris 21 Desember 2016, 23:40 -
Savage Bantah Ozil Pemain Malas
Liga Inggris 21 Desember 2016, 20:27 -
Southampton Siap Lepas Virgil van Dijk Pada Liverpool Atau City
Liga Inggris 21 Desember 2016, 18:59 -
Pep Atau Klopp? Ini Pilihan Gundogan
Liga Inggris 21 Desember 2016, 18:08 -
Kilbane Sebut Ozil Sekedar Numpang Lewat di Arsenal
Liga Inggris 21 Desember 2016, 15:40
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39