De Boer: Inilah Kesalahan Van Gaal di United
Editor Bolanet | 16 Oktober 2015 08:50
De Boer sendiri belum lama ini mengakui keinginan bekerja di Premier League dan ia berpikir Van Gaal memiliki beberapa cara melatih yang tidak biasa.
Berbicara pada Omnisport, De Boer mengatakan: Saya kira ia menangani tim dengan baik, selalu melindungi pemainnya dan ingin mereka memberikan 100 persen.
Jadi tak heran jika ia merupakan salah satu manajer terbaik dunia. Saya kira ia juga banyak belajar mengenai apa yang harus ia lakukan jika berada di negara asing. Ia akan bisa menerapkan filosofinya jika ia mendapatkan waktu.
Namun saya tidak tahu mengapa ia selalu berkonfrontasi dengan media. Saya kira kadang Anda hanya harus membiarkannya saja dan tidak terlalu memusingkan itu. Namun kadang ia memang tidak suka jika ada seseorang yang tidak adil padanya. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Harap Ozil Konsisten Tampil Brilian
Liga Inggris 15 Oktober 2015, 23:17 -
Jones Sebut Scholes & Alonso Sebagai Yang Terbaik
Liga Inggris 15 Oktober 2015, 22:08 -
Prediksi Everton vs Manchester United 17 Oktober 2015
Liga Inggris 15 Oktober 2015, 16:00 -
Data dan Fakta Premier League: Everton vs Manchester United
Liga Inggris 15 Oktober 2015, 16:00 -
Ini Nasihat Zidane untuk Martial
Liga Inggris 15 Oktober 2015, 14:14
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39