David Silva Luncurkan Pujian Pada Bernardo Silva
Afdholud Dzikry | 11 Juni 2017 04:30
Bola.net - - Gelandang Manchester City, David Silva mengaku senang dan bahagia melihat Bernardo Silva berada satu tim dengannya musim depan.
Sebagaimana diketahui, Silva bergabung dengan City dari AS Monaco dengan kesepakatan yang dikabarkan mencapai 43 juta poundsterling beberapa waktu lalu. Dia mendapatkan kontrak dengan durasi lima tahun.
Pemain sayap asal Portugal tersebut telah tampil sangat baik musim lalu dengan mencetak delapan gol di liga untuk membantu Monaco memenangkan gelar Ligue 1, dan juga mencapai semifinal Liga Champions.
Pemain 22 tahun tersebut juga dipandang sebagai pengganti jangka panjang dari David Silva, yang secara konsisten telah menjadi salah satu bintang City sejak pindah ke Etihad Stadium dari Valencia pada 2010 silam.
Dia pemain bagus dan akan banyak membantu kami. Dia membuat saya terkesan saat melawan Monaco. Seperti saya, dia berkaki kiri dan dia suka menjelajah lapangan seperti saya, ujarnya.
Bila anda mendatangkan pemain yang masih muda dan lapar, itu bagus untuk tim, sambungnya.
Saya selalu berusaha menonton pertandingan lain, liga lain. Saat seseorang menarik perhatian anda, anda terus mengikuti mereka. Dia punya musim yang hebat, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Iheanacho Tak Keberatan Meski Jarang Main di City
Liga Inggris 10 Juni 2017, 23:20 -
Kala Gabriel Jesus Dicederai Rekan Setimnya Sendiri
Open Play 10 Juni 2017, 21:10 -
Hart Ingin Kepastian Soal Masa Depannya
Liga Inggris 10 Juni 2017, 20:20 -
Liga Inggris 10 Juni 2017, 19:30
-
City Akan Segera Dapatkan Berlian Muda Meksiko
Liga Inggris 10 Juni 2017, 19:00
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39