David Moyes Sarankan MU Pertahankan Louis van Gaal
Editor Bolanet | 30 Desember 2015 21:52
Van Gaal merupakan pelatih yang ditunjuk menggantikan Moyes ketika ia dipecat pada tahun 2014 kemarin. Akhir-akhir ini, Van Gaal mengalami tekanan karena tak bisa mengantarkan timnya meraih kemenangan dalam delapan laga terakhir.
Melihat hasil buruk tersebut, Van Gaal mungkin akan menghadapi pemecatan. Berbicara pada BT Sport, Moyes menyatakan tak setuju jika MU melakukan pergantian pelatih lagi.
Saya berharap mereka tetap bertahan dengan Louis van Gaal. Dia pantas mendapat kesempatan. Ia masih dalam masa pengerjaan, dia telah melakukan pembelian pemain, kata Moyes.
Berdasarkan pengalaman saya di Spanyol, membutuhkan waktu untuk membuat pemain baru bersatu dengan tim. Jadi saya rasa mereka harus tetap mempertahankannya, jelasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Masih Punya Peluang Dapatkan James Rodriguez
Liga Inggris 29 Desember 2015, 23:54 -
Dengan Schneiderlin, MU Lebih Sulit Dikalahkan
Liga Inggris 29 Desember 2015, 22:53 -
MU Target Pemain Muda Everton Ini
Liga Inggris 29 Desember 2015, 21:54 -
Solid Lawan MU, Nevin Sanjung Ivanovic
Liga Inggris 29 Desember 2015, 21:45 -
Henry: Manchester United Tak Seperti yang Aku Kenal
Liga Inggris 29 Desember 2015, 21:14
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39