David Moyes Restui Kepergian Fellaini Dari Goodison Park
Editor Bolanet | 12 November 2012 14:15
Pelatih asal itu mengetahui sejumlah klub top eropa tengah mengincar tanda tangan pemain berusia 24 tahun tersebut.
Everton sendiri dikabarkan telah memasang bandrol sebesar 30 juta poundsterling bagi peminat serius Marouane Fellaini.
Jika klub ini memiliki pemain top (Fellaini) dan tidak bisa menjamin banyak gelar serta kualifikasi Liga Champions, saya akan merestui keputusan mereka. ujar Moyes seperti dilansir The Sun.
Menurut sejumlah media di , Manchester United dikabarkan sangat tertarik mendatangkan Fellaini ke Old Trafford pada jendela transfer musim panas mendatang.[initial]
Liga Spanyol - Antisipasi Kepindahan Xabi Alonso, Madrid Tawari Kontrak Baru (sun/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Stam: Fergie Mengusir Saya di SPBU
Liga Inggris 11 November 2012, 23:00 -
Fergie 'Ditolak' Ibu James Bond
Bolatainment 11 November 2012, 21:13 -
Review: 'Hattrick' Chicharito Rusak Pesta di Villa Park
Liga Inggris 11 November 2012, 02:30 -
Usai Dicoret Antonio Conte, Pogba Kirimkan Pesan
Liga Italia 11 November 2012, 01:05 -
Fellaini Berhasrat Ikuti Jejak Rooney ke Old Trafford
Liga Inggris 11 November 2012, 00:00
LATEST UPDATE
-
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39