David Moyes Restui Kepergian Fellaini Dari Goodison Park

Editor Bolanet | 12 November 2012 14:15
David Moyes Restui Kepergian Fellaini Dari Goodison Park
Marouane Fellaini. (c) AFP
- Pelatih , David Moyes mengaku kesulitan memagari pemain Internasional , Marouane Fellaini untuk tetap bertahan di Goodison Park.

Pelatih asal itu mengetahui sejumlah klub top eropa tengah mengincar tanda tangan pemain berusia 24 tahun tersebut.

Everton sendiri dikabarkan telah memasang bandrol sebesar 30 juta poundsterling bagi peminat serius Marouane Fellaini.

Jika klub ini memiliki pemain top (Fellaini) dan tidak bisa menjamin banyak gelar serta kualifikasi Liga Champions, saya akan merestui keputusan mereka. ujar Moyes seperti dilansir The Sun.

Menurut sejumlah media di , Manchester United dikabarkan sangat tertarik mendatangkan Fellaini ke Old Trafford pada jendela transfer musim panas mendatang.[initial]

Liga Spanyol - Antisipasi Kepindahan Xabi Alonso, Madrid Tawari Kontrak Baru (sun/rdt)