David Moyes Masih Ragukan Peran Mesut Ozil di Arsenal
Editor Bolanet | 14 Desember 2015 00:11
Setelah Arsenal menjalani pertandingan melawan Aston Villa, Minggu (13/12), Ozil kembali menyumbangkan assist yang berujung gol oleh Aaron Ramsey. Pada laga itu, The Gunners akhirnya unggul 0-2 atas tuan rumah. Tambahan tiga poin membuat Arsenal memuncaki klasemen sementara.
Sebelumnya, Ozil juga telah memecahkan rekor selalu memberikan assist secara beruntun dalam tujuh pertandingan. Rata-rata memberikan assist Ozil sejauh ini adalah 0.81 per pertandingan.
Melihat penampilan apiknya tersebut Ozil bisa dikatakan raja assist musim ini. Tapi berbeda dengan Moyes, yang mengatakan Ozil masih perlu membuktikan kualitasnya.
Juri masih perlu menilai Ozil, ujar mantan pelatih Manchester United tersebut.
Saat ini Moyes bekerja sebagai pundit sepakbola setelah dipecat dari kursi pelatih Real Sociedad sejak 9 November lalu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Aston Villa vs Arsenal: Skor 0-2
Liga Inggris 13 Desember 2015, 22:33 -
Henry Yakin Chelsea Bisa Perkasa Lagi
Liga Inggris 13 Desember 2015, 20:34 -
Henry Akui Leicester Bisa Juara EPL Musim Ini
Liga Inggris 13 Desember 2015, 19:37 -
Diasuh Wenger, Welbeck: I Feel Free
Liga Inggris 13 Desember 2015, 16:01 -
Wenger Prihatin Manajer Premier League Rawan Dipecat
Liga Inggris 13 Desember 2015, 03:20
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39