David Luiz Gantikan Raphael Varane di Real Madrid?
Serafin Unus Pasi | 1 Agustus 2021 04:00
Bola.net - Spekulasi mengenai siapa pengganti Raphael Varane di lini pertahanan Real Madrid memasuki babak baru. Sosok David Luiz dilaporkan kini masuk dalam bursa bek baru Los Blancos di musim panas ini.
Real Madrid baru saja kehilangan salah satu pemain kunci mereka. Los Blancos terpaksa berpisah dengan Raphael Varane yang pindah ke Manchester United.
Kepergian Varane meninggalkan lubang besar di lini pertahanan Real Madrid. Sehingga tim asal ibukota Spanyol itu mulai berburu bek baru.
Defensa Central mengklaim bahwa Real Madrid punya target transfer baru di musim panas ini. Mereka tertarik merekrut David Luiz.
Simak situasi transfer Luiz di bawah ini.
Bek Berpengalaman
Menurut laporan tersebut, Carlo Ancelotti tertarik untuk bekerja dengan Luiz di musim panas ini.
Bek 34 tahun itu dinilai punya jam terbang yang tinggi. Sementara performanya dinilai belum terlalu menurun.
Jadi Ancelotti tertarik untuk mengamankan jasa sang bek di musim panas ini.
Tidak Perlu Bayar
Menurut laporan yang sama, Real Madrid tidak perlu membayar untuk mendapatkan jasa Luiz.
Kontrak sang bek di Arsenal berakhir di musim panas ini. Sementara Arsenal tidak memberikan perpanjangan kontrak untuknya.
Jadi Real Madrid tinggal nego gaji dan bonus dengan sang bek untuk membawanya ke Bernabeu.
Opsi Alternatif
Luiz bukan satu-satunya bek yang diincar Real Madrid di musim panas ini.
Ada bek Napoli, Nikola Maksimovic yang turut jadi incaran Los Blancos di musim panas ini.
(Defensa Central)
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bisa Dicoba! Dani Carvajal Ungkap Kunci Sukses Jadi Pesepak Bola Hebat
Liga Spanyol 31 Juli 2021, 11:47 -
Ini Momen Terbaik Dani Carvajal Bersama Real Madrid
Liga Spanyol 31 Juli 2021, 11:27 -
Ihwal Pengganti Varane, Real Madrid Impor Bek dari Italia?
Liga Spanyol 30 Juli 2021, 21:40
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40