Datang ke Bournemouth, Wilshere Disebut Pemberani
Editor Bolanet | 9 September 2016 08:54
Wilshere sebelumnya diklaim sudah mendapatkan penawaran dari lebih dari 20 klub seantero Eropa, termasuk di antaranya AC Milan dan AS Roma. Namun ia lantas mengejutkan semua orang dengan memilih datang ke Bournemouth.
Namun demikian, keputusan itu akhirnya justru menuai pujian dari Howe.
Itu adalah keputusan yang berani, ia akan menguji dirinya di level ekstrim. Datang ke sini tidak akan mudah. Kami bukan Arsenal. Kami tidak akan mendominasi bola, meski kami akan coba untuk melakukannya. Kami bakal harus berjuang, tutur Howe pada FFT.
Saya berharap, semoga, ia bisa melihat ini sebagai titik balik dalam perjalanan karirnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mustafi Disebut Mirip dengan John Stones
Liga Inggris 8 September 2016, 22:38 -
Prediksi Arsenal vs Southampton 10 September 2016
Liga Inggris 8 September 2016, 19:48 -
Data dan Fakta Premier League: Arsenal vs Southampton
Liga Inggris 8 September 2016, 19:45 -
Eddie Howe Bantah Rumor Latih Arsenal
Liga Inggris 8 September 2016, 17:59 -
Inilah Alasan Wenger Percaya Pemuda Jepang Ini
Liga Inggris 8 September 2016, 12:55
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39