Data dan Fakta Premier League: Watford vs Arsenal
Aga Deta | 13 Oktober 2017 16:03
Bola.net - - akan berkunjung ke markas Watford pada pekan ke-8 Premier League, Sabtu malam di Vicarage Road. The Gunners saat ini menghuni peringkat kelima dengan koleksi 13 poin, sedangkan Watford berada di posisi delapan setelah mendulang 12 poin.
Berikut beberapa data dan fakta menarik yang melatarbelakangi partai di Vicarage Road nanti.
Watford mencetak lebih dari 2,5 gol dalam 9 pertandingan terakhir mereka melawan Arsenal di semua ajang kompetisi.
Arsenal telah memenangkan 5 pertandingan tandang terakhir mereka melawan Watford di semua ajang kompetisi.
Arsenal mengemas clean sheet dalam 4 pertandingan terakhir mereka di Premier League.
Arsenal gagal mencetak gol dalam 3 laga tandang terakhir mereka di Premier League.
Pada musim lalu, Arsenal berhasil mengalahkan Watford dengan skor telak 3-1 di Vicarage Road. Saat itu gol kemenangan The Gunners diborong oleh Santi Cazorla, Alexis Sanchez dan Mesut Ozil sebelum Roberto Pereyra membuat gol hiburan untuk tuan rumah.(bola/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger: Mungkin Ozil dan Sanchez Pindah Bulan Januari
Liga Inggris 12 Oktober 2017, 19:03 -
City dan Arsenal Juga Berminat Rekrut Danilo
Liga Inggris 12 Oktober 2017, 15:45 -
Wenger Bernafas Lega, Kolasinac Tak Cedera Parah
Liga Inggris 12 Oktober 2017, 15:40 -
Arsenal Belum Ajukan Penawaran pada Ozil
Liga Inggris 12 Oktober 2017, 15:05 -
Winterbun: Sanchez Tak Bahagia di Arsenal?
Liga Inggris 12 Oktober 2017, 14:45
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39